Postingan populer dari blog ini
KH Makmun Affandi, Pondok Pesantren Baiturrohman Beran Ngawi
Teringat sebuah cerita. Ada seorang kakang santri yg sangat peduli serta rajin menjaga kebersihan masjid. Di saat sedang menyapu datanglah seorang yg berwajah asing tua nan kurus berkulit sawo matang, mengenakan baju warna hijau. Orang tersebut datang serta menyapa si kakang santri ini, "Assalamualaikum..., nyuwun sewu kang santri, bade nderek siram...", kata orang itu. "Wa'alaikum salam... o nggeh monggo mbah...", jawab Si kakang santri. Dengan berbaik hati si kakang santri ini membantu menimbakan air dari sumur yg terletak di sebelah barat tempat wudlu masjid. ........ Setelah selesai mandi orang tersebut pamit, "Sampun kang santri, kulo maturnuwun sanget.. Bade nerusaken lampah... Wassalamu'alaikum... ", kata orang itu. "Nggeh mbah sami2... Wa'alaikum salam...", jawab kang santri ini tanpa banyak bertanya dari mana dan mau kemana org tersebut, karena sudah menjadi hal biasa ada orang yg singgah ke masjid...
Komentar
Posting Komentar